Sunday, May 30, 2010

Apakah Kaca Mobil Anda Masuk Jenis ini?


Ada dua jenis kaca yang umumnya dipakai pada mobil. Yakni, tempered dan laminated, keduanya memiliki tingkat perlindungan yang lebih baik dari kaca biasa.

Lantas, apa kelebihan dan kekurangan dari kedua jenis kaca tersebut?

Laminated
Perpaduan 2 kaca setebal 2 mm yang mengapit PVB (plyvinyl buthyral) film dengan ketebalan 0,76 mm. Perlu diketahui, bila tanpa PVB film, kekuatan masing-masing

Friday, May 28, 2010

Modifikasi Ferrari 430

Di Indonesia ada Ferrari Novitec Rosso. Anda tentu baru dengar. Apakah itu model terbaru dari pabrikan "Kuda Jingkrak"? Bukan! Sedan sport yang tampak ini adalah Ferrari F430 produksi 2008. Namun, sama pemiliknya sudah disisipi perangkat Novitec Rosso.

Novitec Rosso adalah tuner asal Stetten, Jerman, yang karyanya selalu identik dengan Ferrari. Makanya, ia menyediakan hampir semua kebutuhan

Tuesday, May 25, 2010

Ganggang Air Bisa Jadi Bahan Bakar

Saat ini bioetanol banyak dipakai sebagai pengganti bahan bakar minyak. Mahasiswa Institut Teknologi Sepuluh November (ITS), Surabaya, berhasil meneliti ganggang air alias alga bisa dipakai sebagai bahan pembuatan bioetanol. Untuk satu liter bioetanol, hanya butuh 0,67 kilogram Algae spirogyra.

Para mahasiswa ITS itu adalah Sulfahri dan Eko Sunarto dari Jurusan Biologi FMIPA, serta Siti

Sunday, May 23, 2010

Enak Benar Melihat Motor-motor Lawas Ini


Motor boleh tua. Namun kalau terawat, apalagi bentuknya diubah menjadi lebih tua dari tahun produksinya, motor itu tambah enak dilihat. Nah, kebetulan ada beberapa motor lawas dari berbagai daerah yang sudah dimodifikasi bergaya klasik. Ternyata, motor-motor lawas ini enak dilihat.

Dari Bali
I Nyoman Gede Suparwata punya nilai seni yang tinggi. Honda C90 yang sudah berusia 33 tahun dibikin

Thursday, May 20, 2010

Bugatti Antik Seharga Rp 274,5 Miliar

Rekor baru kembali diciptakan salah satu mobil klasik terlangka di dunia, Bugatti 57SC Atlantic keluaran 1936. Dalam lelang yang diselenggarakan Gooding & Company mampu menembus Rp 274,5 miliar. Namun, identitas si pembeli dirahasiakan.

Sebelumnya, harga tertinggi dalam lelang serupa yang berhasil menciptakan rekor tertinggi adalah Ferrari 250 Testa Rossa 1957 yang terjual Rp 111,6 miliar

Tuesday, May 18, 2010

New Kia Sportage Dengan Jok Thermoelectric

Kia telah meluncurkan New Sportage 2011. Ada satu inovasi yang diaplikasikan pada sport utility vehicle (SUV) ini. Hal itu terdapat di kursi depan, dan nantinya akan menjadi opsi.

Jok depan Sportage ini dilengkapi sistem penghangat dan ventilasi udara yang dikembangkan oleh Amerigon Incorporated (AI). Sistem kerjanya mengandalkan teknologi thermoelectric yang dikombinasi dengan sistem

Saturday, May 15, 2010

Karya Prestisius dari Probolinggo


Menutup 2009, Adhi Wicaksono Danukusuma menyodorkan karya modifikasi yang bisa dibilang sebagai gebrakan. Basis yang dipilih pemodifikasi dari Lent Automodified Probolinggo, Jawa Timur, ini adalah Honda Blade 2009. "Ini pasti karya yang fenomenal, jadi saya support habis," ungkap Budiono, pemilik motor yang juga juragan dealer Honda Merpati 2 di Probolinggo.

Karena Honda Blade, Adhi memilih

Friday, May 7, 2010

Para Gadis Jangan Marah sama Suzuki Swift Ini


Para wanita harus menahan emosi bila bertemu Adiguna Halimsah, terutama pacarnya (bila sudah punya). Pasalnya, pemuda 19 tahun yang sedang menuntut ilmu bahasa di China ini punya "kekasih" Suzuki Swift GL yang dimiliki tiga tahun silam.

Malah, kendaraan hatchback berlambang "S" ini belum sama sekali dijamahnya. Ketika ditinggal pergi menuntut ilmu, modifikasinya berantakan. "Makanya, saya

Saturday, May 1, 2010

Mau Lancar Berkendara Motor Jarak Jauh, Nih Resepnya

Sebentar lagi masuk musim libur panjang (penggantian tahun). Barangkali Anda berniat melakukan perjalanan jauh dengan mengendarai sepeda motor. Untuk persiapan sepeda motor sudah pernah ditampilkan, kini tinggal bagaimana menjaga kebugaran fisik. Soalnya, berbagai kondisi jalan yang buruk bisa menguras tenaga karena pengendara harus menjaga kestabilan motor dan konsentrasi.


Nah, kebetulan